kukuhcdh

Cara Memasang Background Pada Footer

Oke, pada kesempatan kali ini, saya akan menjelaskan mengenai Cara Memasang Background Pada Footer. Sebagai contoh lihat saja blog saya untuk hari ini (2 Agustus 2010), saya berencana untuk mengganti Template saya dengan yang baru. Oke Mari kita mulai
Pertama Seperti biasa login ke blog anda, kemudian masuk ke Rancangan --> Edit HTML
Kemudian search "#footer {" kemudian akan ada kode seperti ini (yang ada pada blog saya)

/* Footer
----------------------------------------------- */
#footer {
width:660px;
clear:both;
margin:0 auto;
padding-top:15px;
line-height: 1.6em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.1em;
text-align: center;
}

Nah, untuk menambahkan background, hal itu cukup mudah, yaitu hanya dengan menambahkan kode baru seperti ini

#footer-wrapper {
background: url(gunakan link gambar anda);
border: 1px solid #c00000;
padding-bottom:10px;
padding-top: 20px;
padding-left: 20px;
padding-right: 20px;
}

kemudian, Selesai
Sehingga kurang lebih menjadi seperti ini

/* Footer
----------------------------------------------- */
#footer {
width:660px;
clear:both;
margin:0 auto;
padding-top:15px;
line-height: 1.6em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.1em;
text-align: center;
}

#footer-wrapper {
background: url(gunakan link gambar anda);
border: 1px solid #c00000;
padding-bottom:10px;
padding-top: 20px;
padding-left: 20px;
padding-right: 20px;
}

Save Template anda dan lihat hasilnya..
Terima kasih, mohon maaf apabila kurang jelas. Semoga sukses




Bookmark and Share




Artikel Terkait:

1 Comments:

Unknown | 03 February, 2015 11:51 | [Reply]

terimakasih banyak sob tutorialnya sangat membantu sekali...

http://herbalkuacemaxs.com/

Post a Comment | Classic Comment's Form